7 Rekomendasi Merk Sprei 120×200 Berkualitas dan Terbaik

7-Rekomendasi-Merk-Sprei-120x200-Berkualitas-dan-Terbaik
Photo by Max Vakhtbovych

Beristirahat di atas kasur yang empuk merupakan dambaan setiap orang, maka tidak heran jika orang rela membeli kasur yang mahal untuk istirahat yang maksimal. Tanpa sprei yang pas, kasur akan kurang nyaman digunakan.

Bahkan jika kasur yang busuk dibungkus dengan sprei yang bagus dan cantik, kasur tersebut dapat digunakan dengan nyaman, Anda dapat dengan mudah menemukan sprei yang tepat untuk Anda. Berikut rekomendasi sprei 120×200 untuk Anda!

1. Sprei Lady Rose Ukuran 120×200

Sprei Lady Rose adalah sprei berbahan disperse dengan teknologi 3D yang tidak luntur. Dengan corak corak yang elegan dan modern sehingga akan mempercantik ruangan tidur Anda.

Sprei Lady Rose dijahit dengan sangat rapi dan ukurannya pas. Bahannya begitu lembut dan halus saat dipegang.

2. Monalisa Sprei Premium 120×200

Dilengkapi juga dengan teknologi disperse yang memberikan jaminan bahwa sprei monalisa tidak akan luntur. Selain itu sprei monalisa juga memiliki banyak sekali ragam motif yang bisa dipilih untuk mewarnai ranjang dirumah anda.

3. Sprei Kintakun D’luxe Ukuran 120×200

Kintakun D’Luxe merupakan sprei yang terbuar dari kain Microtex yang tersusun dari benang Microfiber dengan kerapatan yang lebih baik dibandingan dengan lainnya. Sehingga, membuat sprei Kintakun D’Luxe menjadi lebih lembut, tebal dan nyaman.

4. Sprei Homemade Ukuran 120 x 200

Sprei homemade ini dibuat menggunakan bahan microtex dispers yang halus, lembut, dingin, tidak luntur dan tidak berbulu. Selain itu, dilengkapi karet di setiap sudutnya sehingga anti geser.

5. Sprei Fata Polos Ukuran 120×200

Sprei 120×200 selanjutnya adalah dari FATA yang dibuat menggunakan bahan lembut dan halus sehingga nyaman digunakan. Selain itu, Anda tidak perlu khawatir karena sprei ini tidak mudah luntur.

6. GR Sprei Katun Jepang Import Set Sprei Ukuran 120×200

GR Sprei ini dibuat menggunakan material katun jepang yang terasa dingin, adem, halus, lembut, tidak berpasir, tidak berbulu, nyaman, tidak luntur walaupun dicuci berkali-kali, serta jahitan rapi.

7. Sprei Illusions Disperse Ukuran 120×200

llusion merupak produk dari Internal Groups dengan menggukan bahan import yang lembut, nyaman dipakai dan tidak luntur atau berbulu setelah pencucian. Sehingga sprei ini bisa menjadi pilihan terbaik untuk Anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *